Label Printer Untuk Industri hingga Retail di Indonesia
label, ini adalah sebuah benda yang memiliki banyak fungsi atau kegunaan yang sangat beragam digunakan pada banyak ruang lingkup seperti pada kantor, toko, perusahaan, rumah sakit, dan lainnya. Pada beberapa instansi, keberadaan label menjadi berperan penting dan dibutuhkan dalam skala banyak, atau dibutuhkan secara cepat tanpa menunggu proses cetak yang lama, biasanya ini sering ditemukan pada sebuah instansi kesehatan dan juga perusahaan. Untuk menghandle kebutuhan seperti itu Anda memerlukan sebuah printer khusus yaitu label printer.
Printer khusus jenis ini memiliki kelebihan dalam mencetak label dan dengan jenis kertas yang khusus, yang sudah bisa ditempel dengan melepas bagian seal pelekat. Label printer memiliki banyak tipe dan juga varian yang dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan dari skala industri hingga retail. Istilah tipe printer label untuk skala industri biasa disebut tipe high production, untuk skala menengah yang ingin tetap memiliki waktu cetak yang singkat namun kuantitas seperlunya sangat dinamakan dengan medium production, lalu untuk skala kecil untuk toko atau usaha jenis kecil dinamaan retail label.
Keunggulan Label Printer
Ada beberapa keunggulan utama dari menggunakan label printer maker, pertama adalah effisiensi waktu. Keunggulan satu ini paling dirasakan pada sebuah perusahaan yang memerlukan kuantitas banyak secara singkat. Ini juga merujuk pada keunggulan selanjutnya yaitu simple, karena dengan pembuatan label manual dengan cara mencetaknya dengan printer biasa, lalu digunting secara manual, kemudian menempelkan dengan menggunakan lem, akan memakan banyak waktu dan juga akan sangat merepotkan apabila dibutuhkan ratusan bahkan ribuan label.
Tidak berhenti disitu saja, fungsionalitas mesin cetak jenis ini sangat diandalkan dalam pembuatan barcode, bahkan label barcode yang dibuat bisa ditempatkan pada kertas adhesive yang bisa langsung ditempel pada media yang diinginkan. Karena printer ini sangat andal dan sering menjadi pilihan utama dalam produksi barocode maka banyak juga yang menyebut device ini dengan nama printer barcode atau printer label barcode.
Penempatan Label Printer Berdasarkan Tipe
Untuk implementasi printer label maker ini ada banyak tentunya, tergantung pada instansi apa akan digunakan, dimulai dari pengusaha retail . Biasanya pengusaha retail memerlukan mesin cetak ini yang bertipe thermal printer untuk memberikan label ke barang dagangannya yang ada di toko atau di gudang dengan barcode thermal label. Label yang digunakan berisi expired date, kuantitas per pack, atau bisa juga harga. Namun, dengan perkembangan teknologi pada beberapa retail saat ini menggunakan fitur barcode untuk pembayaran dengan dompet digital dan digunakan untuk metode pemasaran yang unik.
Lanjut ke medium production, printer tipe ini akan sangat diperlukan untuk instansi yang tetap memiliki label dengan kecepatan cetak yang masih mempuni tapi tidak memerlukan kuantitas yang banyak. Lokasi yang cocok untuk label maker printer tipe ini adalah seperti pada rumah sakit, laboratorium, home industri, dan sebagainya.
Untuk type tertinggi, printer label maker high production sangat-sangat berguna untuk perusahaan dengan kebutuhan akan label yang sangat tinggi, tentu hal ini akan sangat menghemat waktu operasional untuk mencapai target yang dibutuhkan. Penempatan yang sesuai biasanya pada divisi warehouse, Quality Control (QC), atau digunakan sebagai label produk.
Pesan pada dealer resmi
Informasi lebih lanjut dapat dengan menghubungi Customer Service atau dengan mengunjungi page per produk kami, serta dapatkan pengiriman se-Indonesia. Jangan lupa juga untuk mengunjungi kanal official resmi kami di Youtube, Instagram, Facebook, Tiktok, dan Linkedin demi mendapat update terbaru seputar promo dan diskon yang akan berlangsung pada masa yang akan datang.
Label Printer High Production
Label Printer yang dirancang khusus untuk Anda yang mencetak label dengan produktifitas tinggi.

- Print Technology : PrecisionCore TFP®
- Print speed : 300mm/sec
- Batch Printing
- Ink color cartridges : 4 C,M,Y,K (UltraChrome™ DL)
- Support USB 2.0

- 4-inch Colour Label On-Demand Printer
- Auto-cutter function for individual print jobs
- Seamless connectivity for easy integration across multiple platforms
- Astounding print quality of 1200dpi

- 4-inch Colour Label On-Demand Printer
- Auto-cutter function for individual print jobs
- Seamless connectivity for easy integration across multiple platforms
- Astounding print quality of 1200dpi

- 8-inch Colour Label On-Demand Printer
- Peeler function for print-and-apply label applications
- Seamless connectivity for easy integration across multiple platforms
- Astounding print quality of 1200dpi

- 8-inch Colour Label On-Demand Printer
- Peeler function for print-and-apply label applications
- Seamless connectivity for easy integration across multiple platforms
- Astounding print quality of 1200dpi
Medium Production Label Printers
Printer label ini dirancang khusus untuk Anda untuk mencetak label dengan skala menengah.

- High resolution printing at 1200x1200dpi
- PrecisionCore Micro TFP printhead
- Increased ink capacity for higher print volume
- Print on a wide variety of media
- Cost effective on-demand printing, no stocking of pre-printed labels required
- Option to connect with Wi-Fi for mobile devices
Retail Label Printers
Printer label ini dirancang khusus untuk industri retail yang memerlukan label printer sebagai alat pendukung untuk melengkapi pekerjaan Anda.

- Support label width from 6mm to 50mm
- Compatible with both LK tape cartridge and new BR Label roll
- More cost savings with new BR Label roll
- Wide range of materials for different applications
- High productivity with print speeds of up to 50mm/s
- User friendly editing of labels with built-in LCD touch panel and keyboard

- Print Technology : Thermal transfer
- Professional labelling
- Up to 36mm labels
- Label design software
- Print resolution up to 360 dpi

- Use with PC : Label design software included
- Dual printing : Thermal transfer and direct thermal
- High quality : 300dpi resolution
- Large-scale labels : Arrange up to four side-by-side
- Eco friendly : Chlorine-free Olefin plastic

- Light and compact
- ePOS print
- Long battery life: up to 8 hours
- NFC and barcode pairing
- Fast print speeds up to 100mm/s